01 Mei 2013

Cek Data PNS


Dengan kemajuan teknologi informasi apapun yang kita kehendaki sangatlah mudah diakses, termasuk Data Kepegawaian (PNS). Selama ini kita selalu kebingungan bertanya kemana-mana belum tentu mendapat jawaban yang pasti dan memuaskan. Bahkan kadang-kadang orang yang kita tanya juga ikutan jadi bingung, ujung-ujungnya bikin stres.
Saat ini semua itu bisa kita atasi tanpa harus bersetres ria (ha ha ha), hanya saja harus rela meluangkan waktu dan tentu saja harus berani mencoba. Penasara? Ikuti pencerahan ini sesuai langkah-langkah berikut:

1. Ketik alamat web BKN berikut http://www.bkn.go.id/ atau Klik disini anda akan dibawa ke  Beranda Web BKN











2.   Pada Menu Profil PNS klik Pastikan Data Anda Benar
























3.  Akan ditampilkan halaman berikut:









4.  Ketik pada Kotak Isian NIP Baru, kemudian Klik Tampilkan.

5.  Hasilnya Data Kepegawaian Saudara akan ditampilkan seperti contoh berikut:















Sekian dulu, sekedar sharing obat stres mencari informasi mengenai Data Kepegawaian, semoga bermanfaat. Aamiin. Jangan lupa tinggalkan komentar, OK?



Tidak ada komentar :

Posting Komentar