Merasa ragu apakah NUPTK Anda sudah valid atau belum, saat ini untuk melihat Data NUPTK terbaru dapat dilakukan dengan menggunakan aplikasi NUPTKWebBrowser yang dapat diperoleh secara cuma-cuma alias gratis dan mudah cara penggunaannya karena bersifat user frendly. Beminat? Berminat, silahkan klik di sisni atau ke link download NUPTKWebBrowser ini untuk mendapatkan aplikasi tersebut. Kemudian setelah selesai download jalankan di komputer Anda (Ingat komputer harus terkoneksi internet)
- Tidak perlu melakukan penginstalan software.
- Mudah cara penggunaannya karena bersifat user frendly.
- Dapat menampilkan data ptk per sekolah berbeda dengan sebelumnya, data yang dipublikasikan melalui nuptk.info hanya per kab/kota dan harus didownload terlebih dahulu.
- Data dapat dilihat langsung tanpa melalui proses download.
- Dapat memantau data usulan baru (up to date).
- Dapat menampilkan nomor peg_id
NUPTKWebBrowse ini merupakan program dengan kelebihan, diantaranya:
Petunjuk Penggunaanya:
1. Jalankan NUPTK yang telah Anda download dengan dobel klik pada file hasil download tersebut.
2. Silahkan pilih Sekolah/Madrasah dengan mengklik tanda panah.
3. Isi semua kolom sama seperti cara pertama dengan mengklik tanda panah sesuai dengan tempat tinggal PTK yang akan dicari.
4, Setelah semua kolom terisi selanjutnya Anda klik tombol REFRESH
5. Maka akan muncul daftar PTK beserta NUPTKnya pada kolom kanan. Silahkan Ketik nama sekolah pada kolom pencarian.
6. Setelah nama sekolah yang anda cari ditemukan, selanjutnya klik Daftar PTK yang berada Tab bawah.
Contoh: Tampilan pada langkah ke enam
Sekian sharing informasi mengenai Cara Cek Data NUPTKWebBrowser semoga bermanfaat.
Selamat mencoba...!
Sumber: Dari berbagai sumber
Tidak ada komentar :
Posting Komentar